Lowongan Kerja PT. Pertamina (Persero) Desember 2018
Informasi Lowongan Kerja PT. Pertamina (Persero) Desember 2018
PoskerjaRiau - PT. Pertamina (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bertugas mengelola penambangan minyak dan gas bumi di Indonesia. Saat ini membuka kesempatan berkarir kepada putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung bersama kami dalam mengembangkan perusahaan untuk mengisi posisi jabatan sebagai berikut :
A. INSTRUCTOR HSE (CONTRACT)
Dengan Persyaratan :
Dengan Persyaratan :
Bagi anda yang tertarik atau berminat untuk melamar dan tentunya telah memenuhi setiap persyaratan yang dibutuhkan oleh PT. Pertamina (Persero) tersebut. Segera daftarkan diri anda secara online ke https://recruitment.pertamina.com/ atau klik DISINI
SUMBER INFORMASI
Hari/ Tanggal Terbit : Rabu 12 Desember 2018
Sumber Informasi : Kantor Pos Jl. Bagindo Aziz Can Kota Padang
Metode Informasi : Ketik Ulang (Re-Type)
Batas Lamaran : 14 Desember 2018
PoskerjaRiau - PT. Pertamina (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bertugas mengelola penambangan minyak dan gas bumi di Indonesia. Saat ini membuka kesempatan berkarir kepada putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung bersama kami dalam mengembangkan perusahaan untuk mengisi posisi jabatan sebagai berikut :
A. INSTRUCTOR HSE (CONTRACT)
Dengan Persyaratan :
- Minimal S1 diutamakan dari Teknik Kimia, Teknik Mesin, Teknik Elektro
- Usia maksimal 50 tahun
- Pengalaman kerja minimal 10 tahun dibidang HSE khususnya safety operation di industri Minyak dan Gas atau Petrokimia serta pernah terlibat pada penanganan langsung atas insiden/ accident yang terjadi di lokasi operasi.
- Memiliki sertifikat dibidang HSE, seperti OSHA Outreach Trainer Certification, Firts Aid/ CPR
- Trainer Certfication, Proffesional Investigator Certification
- Memiliki pengetahuan mengenai industri minyak dan gas
- Memahami mengenai PMIC, Emergency Response Plan, Incident Commad System (ICS).
- Memiliki minat menjadi instruktur
- Lokasi penempatan di Sungai Gerong, Palembang
Dengan Persyaratan :
- Status kerja kontrak
- Usia maksimal 45 tahun
- Minimal S2 atau setara, diutamakan yang memiliki latar belakang pendidikan Teknik Fisika atau Fisika atau Teknik Elektro
- Memiliki pengalaman bekerja minimal 5 tahun dibidang energy (diutamakan yang memiliki pengalaman Renewable Energy atau Solar Power System & Generation, dan memiliki pengalaman desain/ implementasi Smart Grid)
- Memiliki pengalaman dalam bidang riset minimal 2 tahun
- Mampu melaksanakan kegiatan laboratorium, pengembangan produk & teknologi serta berkoordinasi dengan pihak internal/ eksternal dalam menjalankan kegiatan riset
Bagi anda yang tertarik atau berminat untuk melamar dan tentunya telah memenuhi setiap persyaratan yang dibutuhkan oleh PT. Pertamina (Persero) tersebut. Segera daftarkan diri anda secara online ke https://recruitment.pertamina.com/ atau klik DISINI
SUMBER INFORMASI
Hari/ Tanggal Terbit : Rabu 12 Desember 2018
Sumber Informasi : Kantor Pos Jl. Bagindo Aziz Can Kota Padang
Metode Informasi : Ketik Ulang (Re-Type)
Batas Lamaran : 14 Desember 2018
PERHATIAN : Silahkan gabung di channel Telegram Poskerja Riau klik disini https://t.me/poskerjariau dan jangan lupa nyalakan notifikasi untuk mengikuti update informasi lowongan kerja terbaru setiap harinya. Seluruh tahapan seleksi dalam proses penerimaan karyawan tidak dipungut biaya apapun HATI-HATI terhadap penipuan.